klinis berupa fraktur terbuka serta tertutup. Fraktur ini disebebkan oleh syok kecepatan
tinggi, kecelakaan kendaraan, jatuh dari ketinggian, atau cedera selama olahraga ekstrim.
Objective: asistensi ini bertujuan untuk memberikan asuhan keperawatan pada Tn. A
dengan diagnosa medis fraktur femur di ruang Anggrek RSU Kota Banjar. Method: Kegiatan
asistensi dilakukan dengan memberikan asuhan keperawatan melalui 5 proses antara lain …