Membentang Republik, Meregang Konsensus: Entitas Indonesia dalam Spanduk Protes Perempuan Masa Revolusi

GA Sasi - Pangadereng, 2020 - neliti.com
Spanduk menjadi pemandangan biasa dan mengganggu bagi manusia Indonesia
dasawarsa kedua abad ke-21. Namun, itu sekaligus bisa digunakan sebagai sumber
penulisan sejarah terutama penting untuk menyingkap periode paling krusial dalam
historiografi Indonesia yang didominasi oleh laki-laki serta menghapus skeptisme tentang
ketiadaan sumber penulisan sejarah perempuan yang berkaitan dengan kebangsaan atau
konsensus keindonesiaan. Berangkat dari foto-foto protes perempuan yang membawa …

[PDF][PDF] MEMBENTANG REPUBLIK, MEREGANG KONSENSUS: ENTITAS INDONESIA DALAM SPANDUK PROTES PEREMPUAN MASA REVOLUSI …

GA Sasi - scholar.archive.org
The Indonesian revolutionary's historiography has relatively marginalized female actors,
mainly in the creation of an Indonesian consensus. This paper seeks to fill this gap by
offering alternative narratives through women's protest banners during the revolution in the
Republic of Indonesia's capital. Furthermore, my findings underlined that there were four
women's protests during that period. They were the neglection of Ratulangie's arrest then
Pasundan State, the Mother's Day Parade in 1947, also the Women's Congress in 1949 …