demikian, pada masa era disrupsi digital dan masyarakat hidup berdampingan dengan
Covid-19 melalui terobosan kembali ke new normal, akuntan dan UMKM dituntut untuk
berdamai dengan teknologi. Tujuan penelitian ini adalah memberikan gambaran tentang
strategi para akuntan dan UMKM milenial turut serta menjadi problem solving pada era new
normal. Metode pada penelitian ini adalah mix methode, dimana untuk kualitatif …