Budidaya Maggot Dipt Berkah Salama Jaya, Sentral Penggemukan Sapi, Loa Janan Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur

RA Nugroho, R Aryani… - RESWARA …, 2023 - jurnal.dharmawangsa.ac.id
Maggot (larva lalat tentara hitam) saat ini banyak dijalankan oleh para pembudidaya. Hal
tersebut dikarenakan kemampuan maggot dalam mengurai limbah organik menjadi
biomassa larva yang kaya akan protein. Salah satu limbah organik adalah kotoran hewan
yaitu kotoran sapi yang ada di sentral penggemukan sapi PT Berkah Salama Jaya (BSJ),
Kecamatan Loa Janan, Kabupaten Kutai Kartanegara, Provinsi Kalimantan Timur. Tujuan
pengabdian kepada masyarakat ini adalah penerapan teknologi yaitu pelatihan budidaya …
以上显示的是最相近的搜索结果。 查看全部搜索结果