Uji viabilitas cendawan Peronospora manshurica pada biji kedelai impor penyebab penyakit bulai (Downy Mildew)

I Hayati, AA Susanti, H Marwan… - Jurnal Ilmiah Ilmu …, 2022 - mail.online-journal.unja.ac.id
I Hayati, AA Susanti, H Marwan, M Mapegau
Jurnal Ilmiah Ilmu Terapan Universitas Jambi, 2022mail.online-journal.unja.ac.id
… Oospora diamati dalam 10 tetes masing masing 10 µl dari suspensi endapan setiap
masing-masing sampel uji. Hasil penelitian menunjukan bahwa cendawan Peronospora
manshurica pada kedelai impor asal malaysia masih berpotensi sebagai inokulum
penyebab penyakit bulai (Downy mildew) pada tanaman kedelai dengan tingkat viabilitas 3,35
– 9,93 %. Morfologi Oospora Peronospora manshurica berdiameter 24 38µm, bentuk halus
dan membentuk bola dengan permukaan yang tidak teratur, warna hialin sampai coklat …
Abstrak
Penyakit downy mildew pada tanaman kedelai disebabkan oleh cendawan Peronospora manshurica yang merupakan cendawan obligat. Keberadaan cendawan ini masih terbatas di Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk
mail.online-journal.unja.ac.id
以上显示的是最相近的搜索结果。 查看全部搜索结果